Rabu, 29 Juni 2011

Tips Memperkebal Flashdisk Dari Virus

Kali kedua acul share tentang autorun.inf, kalo kemarin tentang menghapus autorun.inf di flshdisk kali ini tentang menyiasati dengan memperkebal virus flasdisk.

Langsung aja ya..

  • Pertama, colok flashdisk di komputer atau laptop.
  • Kalau sudah buat folder autorun.inf di flashdisk, kalau file autorun.inf ternyata sudah ada hapus terlebih dahulu, kalau belum tau cara hapusnya baca dulu Cara Menghapus Folder Autorun.inf.
  • Setelah folder autorun.inf selesai dibuat, masuklah kedalam folder tersebut dan buat file dengan ekstensi *.txt terserah namanya apa, (cara buat filenya klik kanan pilih NEW lalu pilih TEXT DOCUMENT).
  • Setelah file selesai dibuat, bukalah program CHARACTER MAP, Caranya klik STAR -> ALL PROGRAMS -> ACCESORIES -> SYSTEM TOOLS -> CHARACTER MAP.
  • Setelah program tsb terbuka, pilihlah font yang ada embel-embel unicode contoh ARIAL UNICODE, LUCIDA SANS UNICODE, dll. Lalu scroll kebawah sampai anda menemukan huruf cina, hongkong, jepang, atau apalah yang penting aneh-aneh.
  • Udah itu pilihlah 4 atau 5 karakter yang aneh tadi, lalu copy (CTRL C).
  • terakhir, ubah nama file yang tadi dibuat (yang ekstensi *.txt itu loh), dengan cara klik kanan pada file lalu pilih rename, selanjutnya tekan CTRL V (paste).
  • Nama filepun akan berubah jadi kotak-kotak.
  • Selesai sudah.
Tips diatas hanyalah mencegah terjankitnya virus. Yang namanya virus setiap hari pasti update, tapi kita harus basmi virus-virus nakal..

Artkel terkait :


Untuk download file gunakan IDM yang bisa sobat cari di sini..
Segera lakukan download sebelum file terhapus..
Klik link download dan SKIP AD pojok kanan atas untuk melanjutkan proses..

.:::::::::: Artikel Terkait :::::::::::.


-------------------------------------------------------------------------------------------------
Silahkan tinggalkan komentar dengan baik dan sopan
Silahkan masukan komentar jika punya pertanyaan
Silahkan laporkan jika menjumpai link yang error
Silahkan sobat copy / paste jika bermanfaat
-------------------------------------------------------------------------------------------------

0 comments:

Posting Komentar