Rabu, 20 Juli 2011

Tips Membuat File PDF Menggunakan MS-Office 2007

Membuat file PDF dengan menggunakan MS-Office 2007 ternyata mudah. Kita tinggal menambahkan pluginnya..

Sebenarnya banyak aplikasi software untuk convert file word ke pdf, tapi kalo dari office-nya sendiri menyediakan kenapa gak kita pake..

Untuk pengen tau lengkapnya ikuti langkah berikut :

1. Download dulu plugin nya di sini ( gratis n file kecil gak nyampe 1M )

2. Setelah download jalankan programnya..maksudnya di install..

3. Kemudian untuk membuat file PDF dengan MS-Office 2007 Anda harus membuka dokumen dulu.Pilih sembarang dokumen word dan buka dengan ms-office..

4. Selanjutnya Klik Tombol Menu di pojok kiri atas, pilih Save As dan pilih PDF seperti tampilan dibawah ini :

Tampilan Membuat File PDF Menggunakan MS-Office 2007

Terasa cukup mudahkan untuk membuat file PDF. Meski hanya terbatas pada file-file yang didukung oleh aplikasi-aplikasi dari MS-Office 2007.

OK deh itu tadi sedikit share dari acul semoga bermanfaat..

Untuk sobat sendiri berminat mencobanya?

Artikel terkait :



Untuk download file gunakan IDM yang bisa sobat cari di sini..
Segera lakukan download sebelum file terhapus..
Klik link download dan SKIP AD pojok kanan atas untuk melanjutkan proses..

.:::::::::: Artikel Terkait :::::::::::.


-------------------------------------------------------------------------------------------------
Silahkan tinggalkan komentar dengan baik dan sopan
Silahkan masukan komentar jika punya pertanyaan
Silahkan laporkan jika menjumpai link yang error
Silahkan sobat copy / paste jika bermanfaat
-------------------------------------------------------------------------------------------------

0 comments:

Posting Komentar